Kembar Teknika

Mesin Mixer Batako Pengaduk Pasir

Kembar Teknika merupakan perusahaan manufaktur rekayasa teknik perakitan mesin UKM. Kami melayani dari concept design 3D simulasi, permintaan customize, perakitan, part mesin yang kami produksi di peleburan logam kami sendiri, merakit, mengirim produk hingga pemberian pelatihan penggunaan produk, dan memberikan solusi atas siklus produksi pelanggan .

Kembar Teknika menghadirkan mixer pasir untuk menunjang proses produksi batako agar lebih cepat dan mudah. Mixer pasir digunakan dalam proses pembuatan adonan batako, yaitu sebagai pengaduk material penyusun batako seperti pasir, semen, air, dan komponen lainnya agar bercampur menjadi sebuah adonan batako yang rata dan kalis.

Salah satu mesin mixer yang kami hadirkan adalah mixer pasir 80. Varian ini tergolong mesin pengaduk kecil yang berdiameter 80 cm. Dengan ukuran tersebut, mixer pasir 80 dapat memuat hingga 100 kg adonan batako dalam sekali prosesnya. Selain itu, adanya transmisi gear box dan mobil penggerak, membuat mixer pasir 80 memiliki daya putar atau pencampur yang kuat sehingga hasil adonan dapat benar-benar rata.

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Artikel Lainnya :

Mesin mixer pengaduk semen (mixer pasir semen) adalah salah satu mesin yang digunakan untuk proses pembuatan adonan batako / paving. Mesin ini …

Kembar Teknika adalah satu-satunya spesialis perakitan mesin di Indonesia. Mesin cetak batako yang diproduksi Kembar Teknika adalah mesin batako dengan kualitas tinggi …

Kemajuan teknologi dari waktu ke waktu semakin pesat. Ini membuat Kembar Teknika selalu mengedepankan teknologi dalam setiap rangkaian mesin-mesinnya. Kami selalu menggali …

Scroll to Top